ORBITINDONESIA.COM – Politikus Partai Gerindra Fadli Zon berfoto di depan masjid Quba, madinah, Saudi Arabia seperti diunggah di akun instagramnya @fadlizon Sabtu 18 Maret 2023.
“Di masjid Quba, masjid pertama di madinah,” demikian Fadli Zon memberi narasi kepada fotonya yang berbaju putih, berkalung sorban di lehernya, berkpiah hitam, dan berkaca mata gelap.
Dengan senyum tipis tersungging di bibirnya, unggahan foto Fadli Zon ini memperoleh anekatanggapan dari Netizen di kolom komentar.
Berikut berkomentar Netizen kepada Fadli Zon:
“Masya Alah Habib Zon,” kata Abi***.
“Kurusan… abis sakit apa diet? Kata dh***.
“Semoga sehat selalu sahabat,” kata Raf***.
Baca Juga: Benny Kisworo Kukuhkan Relawan Pro Ganjar Pranowo se Kepulauan Riau
“Sehat-sehat Pak Fadli…,” kata Ruk***.
“…Segera balik…,” kata Ise***.
“Indonesia di hati,” kata Soh***. ***
Artikel Terkait
5 Jajanan Khas Banyuwangi yang Cocok untuk Takjil Ramadhan, Dijamin Bikin Ngiler!
GMNI Al Qolam Berdialog dengan Kapolres Malang AKBP Putu Kholis Aryana dan Jajarannya
Duh, Mahfud MD Nilai Kepala Kejati DKI Jakarta Reda Manthovani Lebay, Buntut Tawarkan Upaya Damai Kasus Mario
Mengecilnya Partai Politik Berbais Islam di Indonesia
Inilah Penyebab Partai Politik Berbasis Islam Mengecil Suaranya dari Pemilu ke Pemilu Versi LSI Denny JA