DECEMBER 9, 2022
Orbit Indonesia

Hasil Liga Inggris: Menang Tipis Atas Chelsea, Arsenal Kembali ke Puncak Geser Manchester City

image
Arsenal sukses mengalahkan Chelsea dan berhasil kembali memuncaki klasemen sementara menggeser Manchester City.

ORBITINDONESIA – Berikut ini hasil pertandingan Derby London di Liga Inggris pekan ke 15 yang mempertemukan Chelsea melawan Arsenal.

Laga Super Big Match antara Chelsea melawan Arsenal mewarnai akhir pekan ini, Minggu, 6 November 2022.

Baca Juga: New Year Gaza 24 B

Dalam laga yang digelar di Stamford Bridge, tim tamu Arsenal sukses memenangi laga melawan Chelsea dengan skor tipis 0 - 1.

Baca Juga: Link Streaming Liga Inggris: Tottenham Hotspur vs Liverpool, Minggu Malam Ini, Kick Off Pukul 23.30 WIB

Bertajuk Derby London, pertandingan antara Chelsea melawan Arsenal berlangsung dengan sangat sengit.

Baca Juga: Survei LSI Denny JA: Elektabilitas PSI yang Dipimpin Kaesang Hanya 1,5 Persen, Gerindra Salip PDI Perjuangan

Terbukti sejak dari menit awal, kedua tim langsung saling serang meskipun The Gunners nampak lebih menguasai jalannya laga.

Berbagai peluang hadir di babak pertama, sebut saja saat Chelsea melakukan serangan balik cepat, lewat Raheem Sterling yang memberikan operan terarah pada Kai Havertz.

Baca Juga: Inilah Empat Pelanggaran yang Bisa Dipidana Menurut UU PDP serta Hukumannya, Netizen Wajib Tahu Biar Aman

Baca Juga: Ditemani Erick Thohir, Prabowo Subianto Makan Siang Bersama Pelaku Usaha Muda

Sayang, bukannya mengoper bola pada rekannya yang lain Havertz justru memilih melepaskan tembakan yang gagal menemui sasaran.

Ada juga aksi dribble Gabriel Jesus di kotak penalti The Blues yang sempat mengancam lini pertahanan Arsenal, sayang tendangannya masih kena blok Thiago Silva.

Sayangnya hingga babak pertama usai, tak ada satupun gol yang tercipta dari kedua tim.

Baca Juga: Yasonna H Laoly Dampingi Megawati Soekarnoputri Selama Jadi Juri Jayed Award 2023 di Roma

Baca Juga: Deretan Konten Jerome Polin yang Viral dan Paling Banyak ditonton Hingga Trending

Memasuki babak kedua, kedua tim langsung tancap gas. Intensitas kedua tim dalam pertandingan begitu besar.

Keunggulan Arsenal bermula dari sepak pojok di menit ke 63'. Bukayo Saka menyepak bola yang meluncur deras ke arah gawang.

Baca Juga: Jadi Juri Zayed Award 2024, Megawati Diwawancarai Radio Vatikan

Gabriel Magalhaes pun melakukan sedikit sentuhan untuk memastikan bola merobek gawang Chelsea.

Baca Juga: Masih Ada 12 Kode Promo Grab, Belanja Lebih Murah dan Dapatkan Potongan Hingga 90 Persen

Dengan hasil ini, pasukan Mikel Arteta sukses kembali naik ke puncak klasemen sekaligus menggusur Manchester City yang kemarin sempat berada di puncak.

Baca Juga: Dugaan Operasi Tangkap Tangan Gubernur Abdul Gani Kasuba, KPK Gelandang 3 Pejabat Maluku Utara ke Jakarta

Arsenal kini mengoleksi 34 poin dari 13 laga. Unggul dua angka dari Man City yang juga sudah memainkan 13 pertandingan.

Susunan Pemain Chelsea vs Arsenal:

Baca Juga: Diduga Menyerang Luna Maya, Denise Chariesta Dihujat Netizen: Kacau Nih Orang

Baca Juga: BMKG: Hujan Lebat Berpotensi Turun di Beberapa Kota

Chelsea: Edouard Mendy; Cesar Azpilicueta (c), Thiago Silva, Trevoh Chalobah, Marc Cucurella; Ruben Loftus-Cheek (Kovacic 78'), Jorginho, Mason Mount (Pulisic 78'); Kai Havertz (Gallagher 64'), Pierre-Emerick Aubameyang (Broja 64'), Raheem Sterling.

Arsenal: Aaron Ramsdale; Ben White, William Saliba, Gabriel Magalhaes, Oleksandr Zinchenko (Tierney 78'); Martin Odegaard (Elneny '87), Thomas Partey, Granit Xhaka; Bukayo Saka, Gabriel Jesus, Gabriel Martinelli.***

Berita Terkait