DECEMBER 9, 2022
Orbit Indonesia

Pengabdi Setan 2 Communion Siap Meneror Warga Jepang, 17 Februari 2023

image
Film Pengabdi Setan 2 Communion siap teror warga Jepang pada 17 Februari 2023.

ORBITINDONESIAWarga Jepang siap-siap diteror dengan film horor Asia nomor 1 di tahun 2022, Pengabdi Setan 2 Communion.

Hal itu diketahui dari unggahan akun media sosial Twitter sang sutradara @jokoanwar Joko Anwar.

Baca Juga: New Year Gaza 24 B

Joko Anwar memperlihatkan poster Pengabdi Setan 2 Communion versi Jepang melalui akun Twitter @jokoanwar yang nampak berbeda.

Baca Juga: Ketua PIS Ade Armando Kecam Pembubaran Kegiatan Keagamaan Jemaat Ahmadiyah di Ponorogo

Dalam poster tersebut, terlihat sosok ibu yang ditakuti dalam film Pengabdi Setan 2 yang dikelilingi oleh pocong-pocong yang sedang sujud.

Baca Juga: Survei LSI Denny JA: Elektabilitas PSI yang Dipimpin Kaesang Hanya 1,5 Persen, Gerindra Salip PDI Perjuangan

Warna poster pun dibalut dengan warna hitam putih dengan asap yang mengelilingi sosok ibu.

Di tengah poster tersebut tertulis “Ritual gila yang mengerikan dimulai——” dalam aksara Jepang.

Baca Juga: Kapan Harlah 1 Abad NU Digelar, Januari atau Februari, Cek Jadwalnya di Sini

Baca Juga: Ditemani Erick Thohir, Prabowo Subianto Makan Siang Bersama Pelaku Usaha Muda

Pada bagian atas poster juga tertulis (Film) megahit ke-3 dalam sejarah (perfilman) di negara asalnya!!

Film horor Asia No.1 di tahun 2022 - Asian movie plus

Menurut sang sutradara, Joko Anwar, film Pengabdi Setan 2 Communion akan tayang pada 17 Februari 2023.

Baca Juga: Yasonna H Laoly Dampingi Megawati Soekarnoputri Selama Jadi Juri Jayed Award 2023 di Roma

"Satan’s Slaves 2: Communion. Ini arti di posternya apa ya, teman-teman?," tulis Joko Anwar.

Baca Juga: Yang Sedang Butuh Pekerjaan di Sumatra, Ada Lowongan Kerja di PT Bank Central Asia Tbk

Tak hanya trailernya dalam versi jepang yang sudah tayang, namun film Pengabdi Setan 2 Communion juga dibuatkan websitenya dengan alamat di jusan-movie.

Baca Juga: Jadi Juri Zayed Award 2024, Megawati Diwawancarai Radio Vatikan

Dalam websitenya juga dijelaskan sedikit tentang latar belakang film yang jadi film horor Asia nomor 1 di tahun 2022 lalu.

Pada tahun 1980-an, film Indonesia “Yogiri no Jogi Jogi Monster” menjadi topik hangat sebagai film horor paling menakutkan di dunia Islam.

Baca Juga: Goenawan Mohamad: ELIEZER

Baca Juga: Dugaan Operasi Tangkap Tangan Gubernur Abdul Gani Kasuba, KPK Gelandang 3 Pejabat Maluku Utara ke Jakarta

"Pengabdi Setan" yang dibuat ulang dan mencatat jumlah mobilisasi penonton film Indonesia pada tahun 2017 (4,2 juta orang).

Karya ini berlatarkan empat tahun setelah "Pengabdi Setan", dan merupakan karya horor yang menggambarkan ketakutan yang kembali menyerang sang tokoh utama keluarga Rini.

Karya yang diambil di IMAX untuk pertama kalinya di Asia Tenggara ini telah dipamerkan di festival film di seluruh dunia, termasuk Festival Film Internasional Busan.

Baca Juga: BMKG: Hujan Lebat Berpotensi Turun di Beberapa Kota

Baca Juga: TERBARU! Penuh Makna, 10 Ucapan Selamat Hari Gizi Nasional 25 Januari 2023

Di negara asalnya, film ini melampaui 6,4 juta penonton, menjadikannya mega-hit dengan film Indonesia terlaris ketiga yang pernah ada.

Ketakutan baru terukir dalam karya-karya horor Asia yang sukses besar di berbagai platform seperti "Curse", "Goddess' Succession", dan "The Sadness".

Baca Juga: Peringati Hari Bela Negara, Ibnu Chuldun: Bersatu dan Berkontribusi untuk Indonesia Maju

Pengabdi Setan 2 Communion menceritakan terkait teror sang ibu yang menghantui keluarga Rini (Tara Basro) yang sudah pindah ke rumah susun yang baru.

Baca Juga: Richard Eliezer Jalani Sidang Pledoi Hari Ini, Status Bharada E Sebagai Justice Collaborator Jadi Pembelaan

Menurut Bapak (Bront Palarae), rumah susun dinilai lebih aman lantaran ramai penghuni sehingga mudah jika ingin meminta bantuan. Pasalnya sebelumnya keluarganya tinggal di dekat hutan.

Namun, ternyata semua di luar dugaan. Teror ibu (Ayu Laksmi) terus berlanjut membuntutinya.***

Berita Terkait